21 Juni 2012

Beasiswa Sarjana Intelektual Muda Berbasis Masjid - JPRMI

“Ketika Menjadi Sarjana Bukanlah sekedar impian”
Gerakan Nasional Ayo Ke Masjid



JPRMI sebagai wadah juang gerakan remaja/pemuda masjid se-Indonesia berinisiatif menggalakkan dan mensosialisasikan “Gerakan Nasional Ayo Kemasjid” (GNAKM) agar kemakmuran masjid tercipta dan dapat menjadi salah satu titil semai bibit kebangkitan umat dan bangsa.

Beasiswa Sarjana Intelektual Muda Berbasis Masjid

TUJUAN PROGRAM
Melahirkan intelektual muda berbasis kemasjidan
Memberikan kesempatan kepad seluruh anak bangsa yang tidak mampu untuk merengkuh pendidikan tinggi
Membantu SDM Masjid yang professional dan terdidik
Menjadikan masjid sebagai pusat gerakan alternatif perbaikan kwalitas hidup umat isla pada khususnya dan bangsa Indonesia pada umumnya.

SASARAN PROGRAM
Sasaran peserta adalah Mustahik berprestasi,dengan criteria :
MUSTAHIK
DITERIMA DI PTN melalui jalur SNMPTN atau PMDK
REKOMENDASI dari Pengurus Masjid / Remas
LULUS SELEKSI melalui Wawancara JPRMI
SIAP MENGIKUTI PEMBINAAN rutin oleh JPRMI

BERKAS BERKAS YANG HARUS DILAMPIRKAN
Calon peserta diwajibkan mengirimkan berkas-berkas sebagai berikut :
1.Asli Surat Keterangan Tidak Mampu dari RT/RW setempat.
2.Surat Rekomendasi dari Pengurus Masjid / Remaja Masjid dilingkungannya.
3.Fotocopy KTP yang masih berlaku.
4.Fotocopy KTP Orang Tua yang masih berlaku.
5.Fotocopy KK (kartu keluarga) yang masih berlaku.
6.Fotocopy Pembayaran Tagihan Listrik bulan terakhir.
7.Pasfoto ukuran 4x6 sebanyak 2 lembar.

Sekretariat JPRMI Pusat :
Jl.Kemuning I No.30 Pejaten Timur Kec.Pasar Minggu, Jakarta Selatan 12510
E-mail : jprm.indonesia@gmail.com

Jadwal pendaftaran JUNI-JULI 2012
PENGUMUMAN LULUS SELEKSI di Telepon JPRMI atau Lihat di Website
www.jprmi.or.id

INFORMASI HUBUNGI
SUWARNO :085331544804 (Banyuwangi)

1 komentar: